Efektifitas Layanan Bimbingan dan Konseling di SLBN Pembina Kota Mataram Terhadap Siswa/Siswi Yang Menyandang Keterbelakangan Mental

Hamzan wadi (UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA)

Abstract


Layanan bimbingan dan konseling merupakan bentuk kegiatan atau efektifitas guru BK dalam membantu siswa menemukan pribadainya dalam hal mengenal kekutan dan kelemahan dirinya, serta menerima dirinya secara positif  dan dinamis sebagai modal  pengembangan diri lebih lanjut. Bimbingan juga membantu siwa/siswi dalam rangka mengenal lingkungan dengan maksud agar mengenal secara obyektif  lingkungan, baik lingkungan sosial mauun lingkungan pisik dan menerima berbagai kondisi lingkungan tersebut secara positif dan dinamis. Sehingga tehnik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi.

Berdasarkan analisis data dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa efektifitas layanan bimbingan dan konseling di SLBN Pembina Kota Mataram  meliuti layanan orientasi, layanan informasi, layanan penematan dan penyaluran, layanan bimbingan belajar , layanan konseling perorangan, serta layanan bimbingan konseling kelompok sehingga efektifitas layanan yang dilakukan oleh guru bimbingan konseling di sekolah selalu menunjukan perasaan positif, beradaptasi dengan siswa, memfokuskan  perhatian, menjabarkan, menjelaskan dan membantu siswa mencapai disiplin diri. Sedangkan yang menjadi faktor penghambat dalam efektifitas layanan bimbingan konseling terhada siswa/siswi penyandang keterbelakangan mental dibagi menjadi dua yaitu faktor internal dan faktor eksternal.

 


Keywords


Effectiveness, Guidance and Counseling Services, and Mental Retardation

Full Text:

PDF

References


Andritiya, Efektivitas Layanan Bimbingan Konseling dalamMengatasi Prilaku Maladaptif Siswa skripsi IAIN Mataram.

Deni Febrini, Bimbingan Konseling, DepokSleman Yogyakarta: Teras 2011.

Dewa Ketut Sukardi, Pengantar Pelaksanaan Program Bimbingan dan Konseling di Sekolah Edisi Revisi, Ed. Rev. Jakarta: PT Rineka Cipta ,2010.

E.Muulasa, Manajemen Berbasis Sekolah, Bandung: PT. Rosdakarya, 2009.

Effendi dan Onong Uchjan, Kamus Komunikasi, Bandung: Mandar Maju, 1989.

Fenti Hikmawati, Bimbingan Konseling Edisi Revisi, Jakarta:PT Rajagra findo Persada 2011.

Ilmiah, Hubungan Layanan Bimbingan dan Konseling dengan Moral Siswa Skripsi, IAIN Mataram, 2011.

Lexy J. Moleong, Metode Penelitian Kualitatif, Bandung: Remaja Rosdakarya, 2015.

Neviyarni, Pelayanan Bimbingandan Konseling Berorientasi Khalifah Fil Ardh Bandung: Alfhabeta , Cv.

Ratih Putri Pratiwi, Dan Afin Murtiningsih, Kiat Sukses Mengsuh Anak Berkebutuhan Khusus, Yogyakarta: Ar-Ruzz Media, 2013.

Sedarmayanti, Sumber Daya Manusia dan Produktifitas Kerja, Bandung: Mandar Maju, 2011.

Sugiono, Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D Bandung: Alfabeta, 2009.

Suharsimi Arikunto & Cepi Safruddin Abdul Jabar, Evaulasi Program Pendidikan, Jakarta: Bumi Aksara, 2009.

Suharsimi Arikunto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik,

Jakarta: PT Rineka Cipta, 2010.

Sumber, Dokumentasi, SLBN Pembina Kota Mataram, 13 Februari r 20121, Pukul 11.00 WITA.

Sumber, Ibu Inarwati, Wawancara, Guru BK SLBN Pembina Kota Mataram, 13 juni 2021.

Sumber, Observasi, di SLBN Pembina Kota Mataram,14 Januari 2021.

Sumber, Sungkono, Wawancara, Kepala Sekolah SLBN Pembina Kota Mataram, Tanggal 15 Maret 2021.

Sumber, Aditia, Wawancara, Siswa SLBN Pembina Kota Mataram, 20 Februari 2021.

Sumber, Aldo, Wawancara, Siswa SLBN Pembina Kota Mataram, 23 Februari 2021.




DOI: https://doi.org/10.24952/bki.v3i2.4165

Refbacks

  • There are currently no refbacks.





View My Stats