Implementasi Bimbingan dan Konseling Islam: Studi Meningkatkan Nilai-Nilai Spiritual Pada Remaja Pacaran

Widyanto Triatmojo (Uin Sunan Kalijaga, Indonesia)

Abstract


Abstrack
Adolescence is a period of transition from childhood to adulthood at the age of 10 years to 20 years. One of the tasks of adolescent development is attraction to the opposite sex. Romantic relationships will also have a big influence on adolescents. In Indonesia, dating is defined as a process of introducing the period before marriage. Actually in Islam, sometimes dating is also known as the ta'aruf process. In the case of dating adolescents, the counselor should see that dating is a language and language is a culture that should be a forum for carrying out the counseling process for adolescents. This article describes the concept of dating from 3 disciplines, namely psychology, culture and Islamic counseling. This article uses the Islamic Counseling Guidance approach as an alternative solution to convey religious values to adolescents who are dating. Guidance and counseling, include Islamic concepts that aim to shape behavior in accordance with the orders of Allah SWT.

Keyword: Islamic counseling guidance, Dating, Adolescents.

Abstrak
Remaja adalah masa transisi dari kanak-kanak menuju dewasa ketika menginjak usia 10 tahun hingga 20 tahun. Salah satu tugas perkembangan remaja adalah ketertarikan terhadap lawan jenis. Relasi romantis juga akan terjalin memberikan pengaruh yang besar pada perkembangan remaja. Di Indonesia pacaran diartian sebagai sebuah proses perkenalan masa sebelum pernikahan. Sebenarnya dalam Islam terkadang pacaran juga dikenal juga sebagai proses ta’aruf. Dalam kasus pacaran remaja maka harusnya konselor memandang bahwa pacaran adalah sebuah bahasa dan bahasa adalah sebuah budaya yang seharusnya menjadi wadah dalam melaksanakan proses konseling terhadap remaja. Artikel ini menjelaskan konsep pacaran dari 3 disiplin ilmu yaitu psikologi, budaya dan Bimbingan Konseling Islam. Artikel ini menggunakan pendekatan Bimbingan Konseling Islam sebagai sebuah alternatif solusi menyampaikan nilai-nilai agama pada remaja yang melakukan pacaran. Bimbingan dan konseling, mengikutsertakan konsep-konsep Islam yang bertujuan untuk membentuk berperilaku yang sesuai dengan perintah Allah SWT.

Kata kunci: Bimbingan Konseling Islam, pacaran, remaja.


Keywords


Bimbingan Konseling Islam; Pacaran; Remaja

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Abdul Karim Zaidan. (1984). Ushul Ad-Dakwah Diterjemahkan oleh Asy Wadie Syukur (Cetakan kedua). Media Dakwah.

Alwisol. (2009). Psikologi Kepribadian Edisi Revisi. UMM Press.

Anwar, M. F. (2012). Landasan Bimbingan Dan Konseling Islam—R—Google Books. Group Penerbitan CV Budi Utama. https://books.google.co.id/books?id=s4uNDwAAQBAJ&printsec=frontcover&dq=Landasan+Bimbingan+Dan+Konseling+Islam+Buku&hl=en&sa=X&ved=2ahUKEwiIqrjj3ZHuAhUJSX0KHYKMCBoQ6AEwAHoECAMQAg#v=onepage&q=Landasan%20Bimbingan%20Dan%20Konseling%20Islam%20Buku&f=false

Asy Suyuthi, J., & Al Mahali, J. (1459). Tafsir Jalalain. Pustaka Assalam.

Fitriardi, M. (2018). Pola pacaran mahasiswa IAIN Salatiga Dalam Perspektif Hukum Islam [IAIN Salatiga]. http://e-repository.perpus.iainsalatiga.ac.id/5012/1/SKRIPSI%20MACHMUT.pdf

Hurlock, E. B. (2006). Psikologi perkembangan jilid 1. Erlangga.

Jahya, Y. (2011). Psikologi Perkembangan (Edisi Pertama). Kencana.

Pramaiswari, A. (2020). Analisis Wacana Pacaran Dalam Instagram Gerakan Indonesia Tanpa Pacaran [Skripsi, Universitas Airlangga]. http://lib.unair.ac.id

Pramesuari, A. (2020). Strategi komunikasi Gerakan Indonesia Tanpa Pacaran sebagai upaya menegakkan ajaran agama Islam dalam menentang perzinahan = Communication Strategy of Indonesia Tanpa Pacaran movement to enforce Islamic teachings regarding adultery [Bachelor, Universitas Pelita Harapan]. https://doi.org/10/Chapter5.pdf

Rassool, G. H. (2016). Islamic Counselling an Introduction to Theory and Practice. Routledge.

Rooij, L. (2020). The Relationship between Online Dating and Islamic Identity among British Muslims. Journal of Religion, Media and Digital Culture, 9, 1–32. https://doi.org/10.1163/21659214-bja10010

Santrock, J. W. (2011). Perkembangan Masa Hidup Edisi Ketigabelas Jilid II. Erlangga.

Smith, P. K. (2016). Adolescence: A Very Short Introduction (Very Short Introductions). Oxford University Press.

Syah, L., & Sastrawati, N. (2020). TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP FENOMENA PACARAN DI KALANGAN MAHASISWA (Studi Kasus Mahasiswa Perbandingan Mazhab dan Hukum Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar). Shautuna : Jurnal Ilmiyah Mahasiswa Perbandingan Mazhab dan Hukum, 1(3). http://103.55.216.56/index.php/shautuna/article/view/14918

Tarmizi. (2018). Bimbingan Konseling Islam. Perdana Publishing.




DOI: https://doi.org/10.24952/bki.v3i1.3463

Refbacks

  • There are currently no refbacks.





View My Stats