Pengaruh Motivasi dan Kemajuan Teknologi Terhadap Minat Investasi Saham

Bayu Tri Cahya (INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI KUDUS, Indonesia)
Nila Ayu Kusuma W. (INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI KUDUS, Indonesia)

Abstract


Abstract

“Yuk Nabung Saham”is a concept of a strong capital market industry campaign and national scale. This campaign aims to increase public awareness about the capital market in Indonesia, especially generation Y to invest in the capital market by buying shares regularly and periodically. This study aims to determine the effect of motivation and the influence of technological advancements on investment interest in generation Y in Kudus city. The research design is quantitative. The population and sample in this study are generation Y who knows about investments and who have invested in the stock market through the Indonesia Stock Exchange Investment Gallery Muria Kudus University. Data collection in this study using the questionnaire method and data analysis using multiple linear regression. The results of this study indicate that investment motivation and technological progress influence investment interest in the "Yuk Nabung Saham" Campaign in Generation Y in Kudus City.

Abstrak

“Yuk Nabung Saham” merupakan Konsep kampanye industri pasar modal yang kuat dan berskala nasional dengan judul kampanye. Kampanye ini tujuan untuk meningkatkan awareness masyarakat terhadap pasar modal Indonesia khususnya generasi Y untuk berinvestasi di pasar modal dengan membeli saham secara rutin dan berkala. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh motivasi dan pengaruh kemajuan teknologi terhadap minat investasi pada generasi Y di kota Kudus. Desain penelitian adalah kuantitatif. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah generasi Y yang mengetahui investasi maupun yang  telah melakukan investasi saham di Pasar Modal melalui Galeri Investasi Bursa efek indonesia Universitas Muria Kudus. Pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan metode kuesioner dan Analisis datanya menggunakan regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Motivasi investasi dan kemajuan teknologi berpengaruh terhadap minat investasiDalam Kampanye “Yuk Nabung Saham” Pada Generasi Y Di Kota Kudus.


Keywords


Motivation, Technological Progress, Investment Interest

Full Text:

PDF

References


Adiguna, Richad Saputra. “Kampanye ‘Yuk Nabung Saham’ IDX Untuk Mengubah Mindset Saving Society Menjadi Investing Society,” eJournal 9, no.1, (2018): 94.

Aziz, Abdul. Manajemen Investasi Syariah. Bandung: Alfabeta, 2010.

Bakhri, Syaeful. “Minat Mahasiswa dalam Investasi Di Pasar Modal,” Jurnal al-Amwal 10, no.1, (2018): 147.

Darmadji, Tjiptono. Pasar Modal Di Indonesia, Edisi 1. Jakarta: Salemba Empat, 2001.

Djaali. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara, 2013.

Filbert, Ryan. Yuk Belajar Nabung Saham. Jakarta: Elex Media Komputindo, 2017.

Ghozali, Imam. Aplikasi Analisis Multivariate dengan program IBM SPSS 19. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro, 2011.

Hapsari, Ari R. Pintar Mengelola Uang. Jakarta: Erlangga, 2009.

Hogan, Nicky. Yuk Nabung Saham: Selamat Datang Investor Indonesia. Jakarta: Elex Media Komputindo, 2017.

Indonesia Stock Exchange, “IDX Annual Report 2018,” - 20 Februari, 2019. http://www.idx.co.id/id-id/beranda/ publikasi/statistik.aspx.

Jogiyanto. Teori Portofolio Dan Analisis Investasi. Yogyakarta: BPFE, 2014.

Khairani, Makmun. Psikologi Belajar. Yogyakarta: Aswaja Pressindo, 2014.

Kompri. Motivasi Pembelajaran. Bandung: Rosdakarya, 2016.

Kusmawati. “Pengaruh Motivasi Terhadap Minat Berinvestasi Di Pasar Modal Dengan Pemahaman Investasi Dan Usia Sebagai Variabel Moderat,” Jurnal Ekonomi Dan Informasi Akuntansi (Jenius) 1, no. 2, (2011): 104-105.

Malik, Ahmad Dahlan. “Analisa Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Minat Masyarakat Berinvestasi Di Pasar Modal Syariah Melalui Bursa Galeri Investasi Uisi,” Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam 3, no. 1, (2017): 80.

Maulana, Firman. Yuk Belajar Saham Untuk Pemula. Bab III. Jakarta: Elex Media Komputindo, 2017.

Nisa, Aminatun dan Luki Zulaika. “Pengaruh Pemahaman Investasi, Modal Minimal Investasi Dan Motivasi Investasi Terhadap Minat Mahasiswa Berinvestasi Di Pasar Modal,” Jurnal Penelitian Dan Terapan Akuntansi 2, no.2, (2017): 23.

Pajar, Rizki Chaerul. “Pengaruh Motivasi Investasi Dan Pengetahuan Investasi Terhadap Minat Investasi Di Pasar Modal Pada Mahasiswa FE UNY.” Jurnal Profita, (2017): 12.

PT Bursa Efek Indonesia, “Yuk nabung Saham,” - Maret 2019. www.yuknabungsaham.idx.co.id.

Rahadjeng, Erna R. “Analisis Perilaku Investor Perspektif Gender dalam Pengambilan Keputusan Investasi di Pasar Modal,” HUMANITY, Jurnal Ekonomi Islam 6, no.2, (2011): 90-97.

Rosidi, Suherman. Pengantar Teori Ekonomi, Pendekatan Terhadap Teori Ekonomi Mikro dan Makro. Jakarta: Grafindo, 2009.

Rosmida dan Endang Sri Wahyuni. “Keberhasilan Program “Yuk Nabung Saham” Oleh Bursa Efek Indonesia Dalam Meningkatkan Penjualan Instrumen Pasar Modal Di Indonesia,” Jurnal Inovbiz 5, no.2, (2017): 151.

Rudiwantoro, Andreas. “Langkah Penting Generasi Millennial Menuju Kebebasan Finansial Melalui Investasi,” Jurnal Moneter 5, no.1, (2018): 44-45 Erna, Analisis Perilaku Investor, 97.

Samsul, Mohammad. Pasar Modal dan Manajemen Portofolio. Jakarta: Erlangga, 2006.

Saputra, Dasriyan. “Pengaruh Manfaat, Modal, Motivasi, dan Edukasi Terhadap Minat Dalam Berinvestasi di Pasar Modal,” Future Jurnal Manajemen dan Akutansi 5, no.2, (2018): 189.

Seni, Ni Nyoman Anggar dan Ni Made Dwi Ratnadi. “Theory f Planned Behaviour Untuk Memprediksi Niat Berinvestasi,” E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis 6, no.12, (2017): 4046-4047.

Silalahi, Ulber. Asas - Asas Manajemen. Bandung: Refika Aditama, 2015.

Siregar, Sofian. Statistik Parametrik Untuk Penelitian Kuantitatif: Dilengkapi Dengan Perhitungan Manual Dan Aplikasi SPSS Versi 17. Jakarta: Bumi Aksara, 2014.

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2015.

Sujarweni, V. Wiratna. Metodologi Penelitian Bisnis dan Ekonomi. Yogyakarta: Pustaka Baru, 2015.

Tandio, Timothius dan A.A.G.P Widanaputra. “Pengaruh Pelatihan Pasar Modal, Return, Persepsi Risiko, Gender, Dan Kemajuan Teknologi Pada Minat Investasi Mahasiswa,” E-jurnal Akuntansi Universitas Udayana 16, no.3, (2016): 2311-2338.

Tarigan, Riswan Efendi. “Peranan Sistem Informasi Dengan Online Trading Terhadap Pertumbuhan Pasar Modal Di Indonesia,” Jurnal ComTech 4, no. 2, (2013): 808-809.

“41 Tahun Berkontribusi Menuju Pasar Modal Modern di Era Ekonomi Digital,” PRESS RELEASE PR No: 066/BEI.KOM/08-2018 KPEI-002/SPE-PR/0818 PR-002/KSEI/KPE/0818, - 23 Januari, 2019. www.ksei.co.id




DOI: https://doi.org/10.24952/masharif.v7i2.2182

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Al-Masharif: Jurnal Ilmu Ekonomi dan Keislaman

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Flag Counter  

 

  

 

 

 

Plagiarism Checked by: